Mengenai Saya

Foto saya
Teknik Elektro STT Telkom Bandung Mengajar di SMA Pesantren Unggul Al Bayan Sukabumi, Peraih Medali Olimpiade Sains Nasional Guru Fisika tahun 2011, Penulis buku Betmen Fisika

Kamis, 07 Februari 2019

TUGAS GELOMBANG

Kerjakan soal-soal terkait gelombang berikut, diketik di Ms. Word lalu kirim ke email : betmen.fisika@gmail.com 

Kelas XI IPA 1
Sebuah gelombang bergerak sesuai dengan gambar berikut :
Jika panjang Gelombang tersebut 5 meter, dan Amplitudo 6 cm, tentukan persamaan gelombang tersebut !

 
Kelas XI IPA 2
Sebuah gelombang bergerak sesuai dengan gambar berikut :

Jika panjang Gelombang tersebut 8 meter, dan Amplitudo 12 cm, tentukan persamaan gelombang tersebut !


Kelas XI IPA 3
Sebuah gelombang bergerak sesuai dengan gambar berikut :

Jika panjang Gelombang tersebut 12 meter, dan Amplitudo 7 cm, tentukan persamaan gelombang tersebut !


Kelas XI IPA 4
Sebuah gelombang bergerak sesuai dengan gambar berikut :

Jika panjang Gelombang tersebut 3 meter, dan Amplitudo 18 cm, tentukan persamaan gelombang tersebut !



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengikut